DaerahPendidikan

PPDB SMP Negeri 2 Kita Cilegon Sesuai Petunjuk Arahan Pemerintah

×

PPDB SMP Negeri 2 Kita Cilegon Sesuai Petunjuk Arahan Pemerintah

Sebarkan artikel ini

Sekilasindonesia.id ||CILEGON – Ketua Panitia PPBD SMPN 2 Kota Cilegon Idmi mengucapkan Alhamdulillah PPBD SMPN 2 ini kita memulai sesuai dengan arahan dan petunjuk teknis dari pemerintah daerah melalui Dinas Pendidikan kita sudah mulai tahapan kedua, dimana tahapan pertama itu sudah di sosialisasikan pada tanggal 02 Maret sampai tanggal 26 Juni 2022.

“Dan ini sekarang adalah tahapan kedua yaitu pendaftaran yang dimulai dari tanggal 20 sampai 24Juni 2022 dan tanggal 25 Juni 2022 pengumuman hasil penerimaan siswa, dimana pendaftaran ini dilaksanakan secara online dan setelah itu ada tahapan verifikasi,” urai Ketua Panitia PPDB saat wawancara, Selasa (21/06/2022).

Click Here

Untuk jalur ini sama seperti tahun kemarin ada jalur zonasi 50%, jalur afirmasi 15%, jalur prestasi 30% dan jalur pertinaruton 5%, untuk tahun ini sedikit ada beda dijalur prestasi 30% itu dipisah, tapi untuk tahun ini jalur prestasi 30% akademik dan non akademik digabungkan.

Buat jalur afirmasi peraturan nya masih seperti biasa melampirkan surat keterangan tidak mampu dari Kelurahan dan Kecamatan dan untuk zonasi melampirkan KK yang masa domisilinya minimal satu tahun tinggal di daerah tersebut,” ungkap Idmi.

“Salah satu orang tua yang mendaftarkan putranya menyampaikan untuk kendala pendaftaran ini belum ada, karna saya saya datang ini untuk memberikan data yang kurang dikarnakan belum komplit yaitu surat pernyataan tanggung jawab mutlak orang tua bahwa dokumen dan berkas yang di upload pada saat daftar online adalah benar atau valid,” tuturnya.

(Bagindo Yakub)

Eksplorasi konten lain dari Sekilas Indonesia

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan Membaca

%d